A. Persyaratan Makalah
1. Makalah belum pernah dipublikasikandanmerupakan hasil
penelitian, atau makalah review/analisis dalam bidang
Pendidikan Teknologi Kejuruan.
2. Makalah ditulis dalam bahasa
Indonesia baku dan dicetak dalam kertas HVS ukuran A-4 dengan margin kiri-kanan-atas-bawah yaitu 4-3-3-3 cm, dan
dilengkapi dengan Soft File dalam
bentuk Compact Disc (CD) dengan
format file Rich Text Format (minimal
MS Word versi 1997).
3. Panjang makalah 20-25 halaman,spasi ganda dan jenis huruf New Time Roman 12.
B. Tata UrutMakalah
1. Makalahbukanhasilpenelitian,urutannaskahsebagaiberikut:
a.
Judul, ditulis singkat dengan
huruf kapital ukuran font 14 New Time
Roman Boldmaksimum 12 kata.
b.
Nama Penulis(lengkaptanpagelar)
c.
Alamat Afiliasi
(alamatkantor/sekolahlengkap)danE-mail
d.
Abstrak Indonesia+Kata
Kunci(maksimum 200 kata)
e.
Abstrak Inggris+Kata
Kunci (maksimum 200 kata)
f. Pendahuluan (latar belakang masalah,
rumusan masalah, tujuandanmanfaat penelitiansertakajianpustakatanpa sub judul)
g.
AnalisisdanPembahasanharus mempunyai PORSI HALAMAN LEBIH BANYAK dibanding
dengan yang lainnya. Tabel, grafik, gambar dan foto harus diberi judul,
berspasi tunggal dalam format tegak, nomor dan sumber yang jelas, foto dicetak
hitam putih.
h.
Kesimpulan ditulis ringkas dan
padat.
i.
DaftarPustaka,hanya yang dirujuksajadenganterbitantahun
2000 keatasdan disusun menurut alfabetik, dengan ketentuan sebagai berikut:
1. Bukuditulisdalam format: namapenulis,
tahunterbit, judulbuku (cetak miring/italic), edisi/volume (ditulis di
dalamkurung), kota, penerbit.
2. Majalah/Jurnalditulisdalam format:
namapenulis, tahunterbit, judulMakalah (cetak miring/italic), kota,
namamajalah/jurnal, volume &nomor, (ditulis di dalamkurung), halaman.
3. Makalahditulisdalam format: namapenulis,
tahunterbit, judul (cetak miring/italic) diakhiritulisanMakalah di
dalamkurung, kota, namainstitusipenyelenggara seminar/lokakarya,
tanggal/bulandantahun.
4. CyberjournalatauInternet ditulisdalam
format: namapenulis, tahun, judulMakalah (italic), kota, URL/homepage
address/web-site (normal).
l.
Apabila makalah TIDAK SESUAI dengan
persyaratan dan tata urutmakalah, maka panitiaberhak untuk menolak
dan Makalah TIDAK dikembalikan kepada penulis.
m. Panitia mempunyai hak untuk
mengubah dan memperbaiki ejaan, tata tulis dan tata bahasa naskah yang dimuat.
2. Makalahhasilpenelitian, urutannaskahsebagaiberiku:
a. Judul, ditulis singkat dengan
huruf kapital ukuran font 14 New Time
Roman Boldmaksimum 12 kata.
b. Nama Penulis(lengkaptanpagelar)
c. Alamat Afiliasi (alamatkantor/sekolahlengkap) danE-mail
d. Abstrak Indonesia+Kata Kunci(maksimum 200 kata)
e. Abstrak Inggris+Kata Kunci (maksimum 200 kata)
f. Pendahuluan (latar belakang
masalah, rumusan masalah, tujuandanmanfaat penelitiansertakajianpustakatanpa sub judul)
g. Metode (uraikan metode secara spesifikdanringkas)
h. Hasil Penelitian ditulis dengan
ringkasdan padat. Tabel, grafik, gambar dan foto harus diberi judul, berspasi
tunggal dalam format tegak, nomor dan sumber yang jelas, foto dicetak hitam
putih.
j.
Pembahasan,harus mempunyai PORSI HALAMAN LEBIH BANYAK dibanding
dengan yang lainnya.
k.
Kesimpulan, ditulis ringkas dan
padat.
l. DaftarPustaka,hanya yang dirujuksajadenganterbitantahun
2000 keatasdan disusun menurut alfabetik, dengan ketentuan sebagai berikut:
1. Bukuditulisdalam format: namapenulis,
tahunterbit, judulbuku (cetak miring/italic), edisi/volume (ditulis di
dalamkurung), kota, penerbit.
2. Majalah/Jurnalditulisdalam format:
namapenulis, tahunterbit, judulMakalah (cetak miring/italic), kota,
namamajalah/jurnal, volume &nomor, (ditulis di dalamkurung), halaman.
3. Makalahditulisdalam format:
namapenulis, tahunterbit, judul (cetak miring/italic)
diakhiritulisanMakalah di dalamkurung, kota, namainstitusipenyelenggara
seminar/lokakarya, tanggal/bulandantahun.
4. CyberjournalatauInternet ditulisdalam
format: namapenulis, tahun, judulMakalah (italic), kota, URL/homepage
address/web-site (normal).
m. Apabila makalah TIDAK SESUAI dengan
persyaratan dan tata urut makalah maka panitiaberhak untuk menolak
dan Makalah TIDAK dikembalikan kepada penulis.
n.
Panitia mempunyai hak untuk
mengubah dan memperbaiki ejaan, tata tulis dan tata bahasa naskah yang dimuat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar